29 Februari 2008

Logo SMP Erlangga Malang


Berikut adalah logo SMP Erlangga Malang, yang mencerminkan Visi, Misi, dan Tujuan SMP Erlangga Malang

28 Februari 2008

ORGANISASI SIWA INTRA SEKOLAH







Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMP Erlangga Malang didirikan sebagai media pembelajaran berorganisasi civitas SMP Erlangga Malang.
Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMP Erlangga memiliki program-program yang meliputi bidang intrasekolah dan ekstra sekolah.Program tersebut ditangani oleh empat seksi bidang.
Adapun beberapa program-program OSIS SMP Erlangga adalah
1. Teman Asuh,adalah program OSIS berupa penggalangan dana sosial untuk siswa SMP
Erlangga Malang yang kurang mampu, tertimpa musibah, dan sakit.
2. Donor Darah, program yang diselenggarakan bekerjasama dengan PMI Kota Malang.
Program Donor Darah diikuti oleh guru, karyawan, dan siswa SMP Erlangga Malang.
3. Karya Ilmiah Pelajar (KIR), diselenggarakan dalam rangka meningkatkan kemampuan
siswa dalam menulis karya ilmiah.
4. Kursus keterampilan, diantaranya kursus menjahit,boga, kerajinan tangan, dan lain
sebagainya.
5. Kegiatan ekstrakurikurel lainnya.

VISI-MISI-TUJUAN SMP ERLANGGA MALANG




VISI

Terwujudnya SMP yang unggul di bidang ilmu dan mampu meluluskan siswa yang berprestasi, berkepribadian, dan berjiwa wirausaha.


MISI

Menyelenggarakan pendidikan menengah yang mendidik, mencerdaskan, dan memberikan keterampilan sesuai dengan kompetensi siswa.

Tujuan

Membina para siswa menjadi orang yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu mengaplikasikan pengetahuannya.

Mendidik siswa yang berkepribadian luhur dan mampu mengembangkan ilmu pengetahuannya di lingkungan masyarakat dan dunia kerja

Mempersiapkan para siswa untuk dapat melanjutkan ke jenjang studi yang lebih tinggi.

Mempersiapkan siswa-mampu mengembangkan potensinya, mandiri dan berjiwa interpreneurship.

25 Februari 2008

23 Februari 2008




NUPTK NAMA SEKOLAH
0341742646200013 BUANG SMP ERLANGGA MALANG
0661742644300012 RORO DIAH SRI LAKSONOWATI SMP ERLANGGA MALANG
0935759661300012 YUYUN NUR CHANIFAH SMP ERLANGGA MALANG
1141756660200003 SUMANTRI SMP ERLANGGA MALANG
1348746648300023 ASTRI TRISNAWATI SMP ERLANGGA MALANG
1400020819661980 AMIR HAMZAH SMP ERLANGGA MALANG
1400071319641978 AMIN TOHARI SMP ERLANGGA MALANG
1546755660200002 MOHAMAD GHOZI EFFENDI SMP ERLANGGA MALANG
1747748651300012 KUSNAWATI HIDAYAH SMP ERLANGGA MALANG
2342742644200023 SUBANDI SMP ERLANGGA MALANG
2445743646300013 ENDANG SULISTYOWATI SMP ERLANGGA MALANG
2544741642300033 LILIK SUHARTATIK SMP ERLANGGA MALANG
2735719621200002 MUKRI ISKANDAR SMP ERLANGGA MALANG
2840735639300002 SURATMI SMP ERLANGGA MALANG
2956738641200002 SUYITNO SMP ERLANGGA MALANG
3150730633200003 GUFRON SMP ERLANGGA MALANG
4458762664200003 MOCHAMAD ANSORI SMP ERLANGGA MALANG
5657753656200002 BAMBY DEVTA WARDHANA SMP ERLANGGA MALANG
6060745647300013 SITI KHOLIDAH SMP ERLANGGA MALANG
6435757659300013 NOVI INDRAWATI SMP ERLANGGA MALANG
7454755657300002 SULISTYOWATI SMP ERLANGGA MALANG
7538742644300012 HERAWATI SMP ERLANGGA MALANG
7845759660200002 DETA MEI SAKSONO SMP ERLANGGA MALANG
7853756657300012 DEWI INDAH LESTARI SMP ERLANGGA MALANG
8038756658300003 MISLIA SMP ERLANGGA MALANG
8433745647300003 SRI WAHYUNINGSIH SMP ERLANGGA MALANG
8761759661300002 WIWIK FITRIYAH SMP ERLANGGA MALANG
9148739640300003 PARI POERNAWATI SMP ERLANGGA MALANG
9245760662300003 ANA SETYOWATI SMP ERLANGGA MALANG
9647740643200002 RIONO SMP ERLANGGA MALANG
Total Guru terdaftar SMP ERLANGGA MALANG di Kota Malang prop. Jawa Timur: 30 orang

22 Februari 2008

Prestasi



BASKET
1. Juara II 3 on 3 se-Kota dan Kabupaten Malang Tahun 2001
2. Juara III se-Kota dan Kabupaten Malang Tahun 2002
3. Pemain terbaik 3 On 3 di SMA Shalahuddin Tahun 2002

KARATE
1. Juara III se-Kota dan Kabupaten Malang, Tahun 2005
2. Juara III se-Jawa Timur, Tahun 2006
3. Juara II Lomba Gerakan Dasar Kelas Senior di Lawang, Tahun 2007

PRAMUKA
1. Juara III Lomba Gerak Jalan SMP se-Kota Malang, Tahun 2003
2. Juara III Lomba Terampil Penggalang se-Kota Malang, Tahun 2005
3. Juara III Lomba Terampil Penggalang se-Kota Malang, Tahun 2006
4. Juara III Pioner Ring di MAN 3 Malang, Tahun 2006
5. Juara III Senam Tongkat di MAN 3, Tahun 2006


SEPAK BOLA
1. Juara IV di SMK Muhammadiyah se-Kota dan Kabupaten Malang, Tahun 2006


Juara III Lomba Pidato Pancasila

EKSTRAKURIKULER








Kegiatan Ekstrakurikurel di SMP Erlangga Malang, antara lain:
1. Sepak Bola
2. Sains
3. Badan Dakwah Islam (BDI)
4. Komputer
5. Bela Diri
6. Baca Tulis Al-Quran
7. Basket
8 Footsal
9. Paskibraka
10. Conversation

Profil Sekolah






Nama Sekolah : SMP Erlangga Malang

Alamat : Jalan Sudanco Supriadi 35 Malang
Kecamatan Bandungrejosari/Sukun

Telepon : (0341) 837295

E-mail : smperlanggamalang@yahoo.co.id.

NSS/NSM/NDS : 204056101026

Jenjang Akreditasi : TERAKREDITASI "B"

Berdiri Tahun : 1952

Nama Yayasan : Yayasan Perguruan Nasional Erlangga Malang

Alamat Yayasan : Jalan Bogor No 2 Malang

Telepon : (0341) 551724

20 Februari 2008

Tentang Kami




SEJARAH
SMP Erlangga Malang terletak disebelah Selatan yang berjarak kurang lebih 7 Km dari Pusat Kota Malang. SMP Erlangga Malanh pada Tahun Pelajaran 2006 / 2007 dalam status TERAKREDITASI “ B “.
SMP Erlangga Malang di bawah naungan Yayasan Pendidikan Nasional (YPN) Erlangga Malang berdiri pada tahun 1952. Setelah lebih dari 50 tahun kami tetap eksis dan berkomitmen untuk menyelenggarakan pendidikan bagi masyarakat menengah ke bawah, sebagaimana cita-cita awal para pendiri YPN Erlangga Malang.

Sebagai penyelenggara pendidikan, SMP Erlangga didukung tenaga pengajar profesional kami melangkah bersama membangun dunia pendidikan kota Malang dengan :

VISI :
Terwujudnya SMP yang unggul di bidang ilmu dan mampu meluluskan siswa yang berprestasi, berkepribadian dan berjiwa wirausaha.

MISI :
Menyelenggarakan pendidikan menengah yang mendidik , mencerdaskan dan memberikan ketrampilan berfikir siswa – siswa sesuai dengan kompetensi mandiri.

STRATEGI PEMBELAJARAN :
1. Menanamkan kedisiplinan, kejujuran dan rasa tanggungjawab.
2. Membuat kondisi proses belajar yang berbasis pada kompetensi siswa.

TUJUAN :
1. Membina para siswa menjadi orang yang beriman dan bertaqwa pada Tuhan Yang Maha Esa
dan mampu mengaplikasikan ilmu dan pengetahuannya.
2. Mendidik para siswa – siswi yang berkepribadian luhur dan mampu mengembangkan ilmu
pengetahuannya dilingkungan masyarakat dan dunia kerja.
3. Mempersiapkan para siswa – siswi untuk dapat studi lanjut di SMA / SMK.
4. Mempersiapkan siswa – siswi untuk mampu mengembangkan potensinya lebih mandiri dan
sebagai Enterpreneurship.